Wednesday, 2 October 2019

KEMAH PRAMUKA 24 AGUSTUS 2019

 Pada Tanggal 24 Agustus 2019 yang lalu, lembaga- lembaga di lingkungan Pondok Pesantren Al-Amin mengadakan kegiatan Kemah Pramuka yang di ikuti oleh sekitar 254 siswa dari Madrasah Aliyah, Madrasah Tsanawiyah dan Sekolah Menengah Kejuruan AL-Amin.

 Kegiatan ini dilaksanakan sesuai dengan Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah Yang telah di susun jauh-jauh hari.
kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat nilai-nilai ke pramukaan siswa serta menanamkan nilai-nilai kemandirian.
Adapun Kegiatan dalam kemah pramuka ini diantara nya, Orientaring, Hiking, Outbound, lomba baris berbaris dan lain lain.

No comments:

Post a Comment

Laris Manis, Produk Home Made Al-Amin Kapuas diborong Bupati Kapuas!

  Dalam rangka HUT Dharma Wanita Persatuan Ke-23, produk olahan Home Made Al-Amin Kapuas ikuti pameran di Aula Kantor Bupati Kapuas pada Kam...